Tag Archives: Renungan Harian Wahyu

Renungan Harian Wahyu 19: 13

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Wahyu 19: 13. Dari begitu banyak sebutan untuk Yesus dalam Alkitab, ada satu sebutan yang paling menarik dan mendalam, tetapi sejujurnya juga sedikit membinggungkan pada awalnya, yaitu yang kita temukan dalam Yohanes 1. Rasul Yohanes memulai injil Yohanes dengan sebuah kalimat yang terkenal: “Pada mulanya adalah Firman; Firman …

Read More »

Renungan Harian Remaja Wahyu 12: 13-18 | Ranjau-Ranjau

Renungan-Harian-Remaja-Wahyu-12-13-18-Ranjau-Ranjau

Renungan Harian Remaja Wahyu 12: 13-18. Seorang sejarahwan pernah berkata bahwa generasi muda sekarang semakin memprihatikankan.  Mentalitas mereka sangat jauh berbeda dengan angkatan terdahulu.  Generasi muda sekarang lebih menitikkan pada gaya hidup yang materialistis dan konsumerisme.  Jangan salah, Allah kita nggak pernah mengajarkan kita untuk hidup materialistis dan konsumerisme sama …

Read More »

Renungan Harian Remaja Wahyu 12: 1-4a | Pelanggaran Seksual

Renungan-Harian-Remaja-Wahyu-12-1-4a-Pelanggaran-Seksual

Renungan Harian Remaja Wahyu 12: 1-4a. Penglihatan Yohanes dalam Wahyu 12:1-4a bukan sekedar isapan jempol.  Terbukti sekarang ini terlalu banyak kekejian yang dilakukan manusia, khususnya dalam pelanggaran seksual.  Dalam bacaan kita hari ini, dikisahkan seorang perempuan yang berselubungkan matahari, berbicara tentang kemuliaan Allah yang sedang menaungi gereja Tuhan sebagai mempelai …

Read More »

Renungan Harian Remaja Wahyu 3:14-22 | Tentukan Sikap

02.-Renungan-Harian-Remaja-Wahyu-3-14-22-Tentukan-Sikap

Renungan Harian Remaja Wahyu 3:14-22. Suatu ketika saya sedang belajar mengemudikan mobil. Saya didampingi seorang instruktur yang cukup sabar. Ia memperkenalkan semua instrument yang ada di dalam mobil beserta fungsinya pada saya. Saya pun memperhatikan sungguh-sungguh. Lalu instruktur saya menyerahkan kemudi kepada saya. Dengan ragu saya menerimanya. Namun dia meyakinkan …

Read More »

Renungan Harian Wahyu 5:7-14 | Setiap Hari Berdoa

Renungan-Harian-Wahyu-5-7-14-Setiap-Hari-berdoa

Apa maksudnya doa-doa orang kudus merupakan ‘kemenyan’ di hadapan Tuhan? (ay.8) Siapa Anak Domba itu dan mengapa Dia disembah? (ay.12) Renungan Harian Wahyu 5:7-14. Dalam ayat 8, doa orang-orang kudus di ibaratkan seperti “Persembahan harum-haruman” yang disukai oleh Tuhan. Penggambaran ini mungkin berasal dari mazmur 141: 2 dimana Daud berkata …

Read More »