Renungan Harian Remaja

Renungan harian remaja didesain khusus dengan bahasa sehari-hari dikalangan remaja, sehingga firman Tuhan dapat dimengerti oleh anak usia remaja.

Renungan Remaja Matius 6: 25-34 | Ngapain Pusing?

Kumpulan-Renungan-Harian-Remaja-Terbaru-dan-Terlengkap

Renungan Remaja Matius 6: 25-34 | Ngapain Pusing? Suatu hari aku iseng ngomong sama temen-temenku: “Doain someday aku bisa pergi ke Israel!” Yup, pergi ke Israel pasti butuh biaya besar! “Amin!” jawab mereka serempak. Tapi, trus aku menggumam : “Gimana kalo sepanjang perjalanan aku malah mabok kendaraan?” Seorang temen kemudian …

Read More »

Renungan Remaja 2 Timotius 1: 6-10 | Pilihan Hidup

Kumpulan-Renungan-Harian-Remaja-Terbaru-dan-Terlengkap

Renungan Remaja 2 Timotius 1: 6-10 | Pilihan Hidup. Seorang pria bernama Anthony Burgess divonis menderita tumor otak yang akan merenggut nyawanya dalam waktu setahun. Ketika tahu vonis tersebut, pria berusia 40 tahun itu sedang mengalami kebangkrutan. Ia nggak pengen kematiannya membuat istrinya, Lynne, hidup dalam kemiskinan. Meski Burgess nggak …

Read More »

Renungan Remaja Markus 5: 1-20 | Di Balik Penolakan

Kumpulan-Renungan-Harian-Remaja-Terbaru-dan-Terlengkap

Renungan Remaja Markus 5: 1-20 | Di Balik Penolakan. “Pa, liburan bulan depan, kita ke rumah kakek-nenek di desa yuk!” Papa menggeleng. “Pasti alasannya sibuk kerja! Kerja terus…kerja terus!” Beni membanting pintu keluar dari kamar Papa. Melihat kelakuan Beni, Mama jadi sedih. “Ben, Papa menolak bukan karena sibuk kerja, tapi …

Read More »