Renungan Harian Remaja

Renungan harian remaja didesain khusus dengan bahasa sehari-hari dikalangan remaja, sehingga firman Tuhan dapat dimengerti oleh anak usia remaja.

Renungan Harian Remaja Matius 12: 33-37 | Perkataan

Renungan-Harian-Remaja-Matius-12-33-37-Perkataan

Renungan Harian Remaja Kejadian 13:1-18. Seorang muda berkata, “Aduh, senang sekali… akhirnya aku masuk finalis. Gak jadi pemenangnya ya gak masalah, yang penting aku sudah masuk finalis!” Benar, dia pun akhirnya hanya sampai sebagai finalis bukan sebagai pemenang. Begitu dia gagal, dia pun menangis sedih. Dia mengatakan bahwa dia sudah …

Read More »

Renungan Harian Remaja Matius 19: 16-26 | Untuk Tuhan

Renungan-Harian-Remaja-Matius-19-16-26-Untuk-Tuhan

Renungan Harian Remaja Matius 19:16-26. Desember lalu anak-anak yang ada di sekolah saya merayakan Natal bersama. Maka panitia yang telah dibentuk mulai mengedarkan list untuk menghimpun dana dari para partisipan. Besarnya sumbangan yang diberikan untuk mensukseskan acara ini sangat variatif, dari Rp 5.000 sampai dengan Rp 50.000. Namun ada satu …

Read More »

Renungan Harian Remaja Amsal 4: 1-27 | Pesawat Sukhoi

Renungan-Harian-Remaja-Amsal-4-1-27-Pesawat-Sukhoi

Renungan Harian Remaja Amsal 4:1-27. Kekuatan suatu negara yang lemah kadang memberi kesempatan musuh untuk memanfaatkan keadaan tersebut. Ketika negara merasa kecolongan dalam hal keamanan, maka akibat dari kelalaian tersebut akan mulai terasa. Kedaulatan terganggu dan terkesan diremehkan. Ini adalah salah satu akibatnya. Namun apabila kewaspadaan itu tercipta lebih awal …

Read More »

Renungan Harian Remaja Matius 7: 1-5 | Ngaca Dulu

Renungan-Harian-Remaja-Matius-7-1-5-Ngaca-Dulu

Renungan Harian Remaja Matius 7:1-5. Saya punya teman lama yang senang banget merhatiin kekurangan atau kesalahan orang lain. Kalo udah nemuin adanya ketidakberesan dalam diri temannya, nah itu jadi peluang untuk beraksi. Mulai deh kritik sana, kritik sini. Memang senang juga ada perhatian dan siap sedia setiap waktu buat ngingetin …

Read More »