Renungan Harian Remaja 2 Korintus 9: 6-16 | Persembahan

Renungan-Harian-2-Korintus-9-6-16-Persembahan

Renungan Harian Remaja 2 Korintus 9: 6-16 | Persembahan. Pernah enggak erpikir oleh kita bahwa persembahan yang kita berikan setiap mnggu terkadang adalah persembahan yang sifatnya rutin saja? Seorang teman ketika ditanya bagaimana hatinya saat memberi persembahan, dia hanya menjawab biasa-biasa saja. “Itu sih sudah rutinitas. Sama kayak bayar uang …

Read More »

Renungan Harian Kejadian 26 | Apa Salah Saya?

Renungan-Harian-Kejadian-26-Apa-Salah-Saya

Renungan Harian Kejadian 26 | Apa Salah Saya? Sebut saja namanya Vivi. Ia bercerita kepada saya jika ipar beserta adiknya sendiri iri dengan apa yang ia miliki. Ia dan suaminya sama-sama bekerja. Dibilang orang kaya raya juga tidak. Tetapi Vivi sangat rajin menabung. Ia membedakan mana tabungan sekolah anak, liburan,, …

Read More »

Renungan Harian Yohanes 6: 58

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Yohanes 6: 58. Sehari setelah Yesus secara ajaib memberi makan orang banyak dengan lima roti dan dua ikan, orang banyak itu menyusul-Nya lagi di Kapernaum. Mereka senang berada di sekitar Yesus. Bukan saja mereka terpesona oleh mukjizat-mukjizatNya, tetapi Dia juga membuat perut mereka penuh! Yesus, bagaimanapun, tidak datang …

Read More »

Renungan Harian Matius 13: 24-30 | Lalang dan Gandum

Renungan-Harian-Matius-13-24-30-Lalang-dan-Gandum

Renungan Harian Matius 13: 24-30 | Lalang dan Gandum. Lalang adalah tanaman yang menyerupai gandum bila baru tumbuh. Lalang yang tumbuh di antara gandum susah dipisahkan karena akarnya saling berjalinan. Lalang berdaun mirip sekali dengan gandum, tetapi perbedaanya mencolok jika keduanya dibiarkan tumbuh sampai musim menuai. Pada musim menuai petani …

Read More »