Tag Archives: Renungan Harian Amsal

Renungan 25 Juli 2022: Amsal 30: 7-9 (Caught in the Act)

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Amsal 30: 7-9 (Caught in the Act) Setelah penyadapan, Operasi Tangkap Tangan (OTT) adalah bagian aktivitas KPK yang menangkap basah perilaku suap supaya terbebas dari hukum, mendapat proyek atau proyeknya diperlancar. Dalam OTT anggota KPK masuk di antara perantara dan penerima, yang sedang atau telah memberi atau menerima …

Read More »

Renungan 24 Juli 2022: Amsal 23: 17-18 (Meraih Impian)

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Amsal 23: 17-18 (Meraih Impian) Icha, gadis asal Magelang, memiliki impian meraih gelar sarjana. Gadis bernama lengkap Futicha Sirulhayati Mun aini harus berjuang dengan kelemahan fisiknya untuk meraih impiannya. Usahanya tidak sia-sia. Akhirnya ia dinobatkan menjadi sarjana di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) jurusan Biologi Fakultas MIPA dengan predikat …

Read More »

Renungan 24 Juni 2022: Amsal 11: 24-25 (Prinsip Ekonomi Ala Surga)

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Amsal 11: 24-25 (Prinsip Ekonomi Ala Surga). Krisis minyak goreng mencapai puncaknya dan Kkondisi ini sudah berlangsung selama 2 bulan. Ironisnya,mahalnyaminyakgorenghinggamenembus batas psikologis pasar memicu munculnya berbagai kecurangan. Minyak goreng yang dicampur minyak jelantah yang dijernihkan dengan menggunakan bahan kimia hidrogen peroksida. Hasilnya seperti sulap. Sekalipun sangat ampuh, …

Read More »

Renungan 24 Mei 2022: 26 Amsal 28: 7 (Sadar Hukum).

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Amsal 28: 7 (Sadar Hukum) Hengki Kawilarang menjalani sidang lanjutan kaus penggelapan dari mengelola arisan. Dalam siding beragendakan eksepsi itu, Hengki menjamin tak akan lari dari tanggung jawab. Ia pun berharap kasusnya tak lagi melebar ke masalah lain. Kesalahan ini, lanjut Hengki, jangan dijadikan untuk merusak citranya. “Yang saya …

Read More »