Kontributor

kontributor

Renungan Yohanes 15: 5 | Akulah pokok anggur

Akulah pokok anggur

Renungan Yohanes 15: 5 | Akulah pokok anggur. Dalam ayat ini Yesus berkata bahwa Dialah pokok anggur (the vine) dan kitalah cabang ranting-rantingnya yang dipakai Tuhan untuk menjangkau jiwa-jiwa dan berbuah banyak. Syaratnya disini jelas yaitu kita hendaknya tinggal di dalam Dia dan Dia harus berkenan dan tinggal di dalam …

Read More »

Renungan 1 Korintus 13: 1-2 | Perbuatan Kasih yang Berbicara

Perbuatan Kasih yang Berbicara

Renungan 1 Korintus 13: 1-2 | Perbuatan Kasih yang Berbicara. Manakala kata-kata tak cukup menyatakan cinta, maka perbuatan kitalah yang harus lebih lantang untuk menyatakannya. Crystal Valdes, seorang vlogger juga merupakan seorang istri serta ibu dari dua orang anak, yang salah satunya mengidap gangguan pendengaran. Sekilas, bayi laki-lakinya tampak seperti …

Read More »

Renungan Kejadian 3: 7-8 | Cara Allah Vs Cara Manusia

Cara Allah Vs Cara Manusia

Renungan Kejadian 3: 7-8 | Cara Allah Vs Cara Manusia. Peristiwa tentang kejatuhan manusia ke dalam dosa di dalam Kejadian psl. 3, adalah peristiwa tidak saja berisi tentang tragedi, ketidaktaatan dan ketidaksetiaan, penghukuman tetapi juga tentang karya Allah yang menyelamatkan. Ada hal yang penting dari peristiwa ini, yang pertama adalah …

Read More »

Renungan Yakobus 1: 12 | Medali dan Mahkota

Medali dan Mahkota

Renungan Yakobus 1:12 | Medali dan Mahkota . Berita kemenangan pasangan bulu tangkis ganda putri Indonesia Greysia Polii dan Apriyani di Olimpiade Tokyo 2020 menjadi kebanggaan tersendiri bagi seluruh rakyat Indonesia. Medali emas yang diincar oleh semua atlet dapat dimiliki Greysia dan Apriyani di cabang bulu tangkis berkat perjuangan yang …

Read More »