Renungan Harian Matius 7: 20

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Matius 7: 20. Yesus dalam Matius 7:15-20 memberi peringatan kepada para pengikutNya: “Waspadalah terhadap nbi-nabi palsu yang datang kepadamu dengan menyamar seperti domba, tetapi sesungguhnya mereka adalah serigala yang buas. Dari buahnyalah kamu akan mengenal mereka. Dapatkah orang memetik buah anggur dari semak duri atau buah ara dari …

Read More »

Renungan 14 Agustus 2021: Mikha 6: 1-16 (Bersikap Adil)

Renungan Mikha 6-1-16 (Bersikap Adil)

Renungan Mikha 6: 1-16 (Bersikap Adil).  Memperlakukan bawahan dengan adil di tempat kerja bukan hanya sekadar tanggung jawab moral melainkan diperlukan untuk pertumbuhan perusahaan. Ketika pekerja diperlakukan tidak adil, ia bisa rendah diri dan produktivitasnya pun dapat terganggu. Beberapa hal yang bisa dilakukan para atasan untuk bersikap adil pada bawahannya …

Read More »

Renungan Harian Ibrani 10: 19-25 | Happy Gitu?

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Ibrani 10: 19-25 | Happy Gitu?  Ibu Anna sedang mengadakan pesta pernikahan putrinya. Pesta itu dilaksanakan di rumahnya. Ada banyak tamu undangan. Tentu ada banyak undangan yang datang, khususnya keluarga besar. Salah satu ipanya, sebut saja Tina, juga hadir di pesta tersebut. Ketika berada di dapur, Tina melihat …

Read More »

Renungan Harian Mazmur 17: 15 | Korupsi

Renungan-Harian-Mazmur-17-15-Korupsi

Renungan Harian Mazmur 17: 15 | Korupsi. Minggu kemarin saat saya berada di Jakarta dan bertemu dengan seseorang, dia bercerita banyak tentang suka dukanya hidup sebagai kapten kapal laut. Tidak hanya tips bagaimana saat menghadapi gelombang besar agar tidak mabuk laut. Karena saat gelombang besar orang cenderung mual dan tidak …

Read More »

Renungan 13 Agustus 2021: Lukas 17: 7-10 (Tahu Diri)

Renungan Lukas 17-7-10 (Tahu Diri)

Renungan Lukas 17: 7-10 (Tahu Diri).  Beberapa pemimpin dunia layak dijadikan teladan. Mereka tidak hanya berkoar soal rendah hati dan hidup sederhana, tetapi juga memberi contoh langsung kepada penduduknya. Jose Mujica, salah satu di antaranya. Petani yang rendah hati. Begitulah Jose Mujica, 79. Presiden Uruguay tersebut memang berpenampilan tidak ubahnya …

Read More »

Renungan Harian 1 Samuel 1 | Mau Dibawa Ke Mana?

Renungan-Harian-1-Samuel-1-Mau-Dibawa-Ke-Mana

Renungan Harian 1 Samuel 1 | Mau Dibawa Ke Mana? Suatu kali pinggang saya sakit. Saya menduga karena terlalu sering membawa tas yang berat. Saya pun memutuskan untuk mengganti dengan tas yang lebih kecil. Saat sedang berganti tas, saya menemukan bahwa di dalam tas saya ada barang-barang yang sudah tidak …

Read More »