Renungan Hari Ini

Renungan 16 Okt 22: Amsal 18: 9 ( Tak Ada Lowongan )

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Amsal 18: 9 ( Tak Ada Lowongan ). Biasanya, atasan akan memperhatikan karyawannya bila rajin dan banyak memberikan kontribusi kepada perusahaan. Sebab itu, karyawan pemalas merupakan tipe karyawan yang tak disukai atasan. Tipe ini akan merepotkan karyawan lain karena semua tugasnya tidak pernah selesai tepat waktu. Tak jarang …

Read More »

Renungan 13 Okt 22: 1 Tawarikh 4: 9-10 ( Doa Yabes )

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian 1 Tawarikh 4: 9-10 ( Doa Yabes ). William Shakespeare berkata, “Apalah arti sebuah nama? Meskipun kita menyebut mawar dengan nama lain, wanginya akan tetap harum”. Pembicaraan di atas, dilatarbelakangi dialog Romeo dan Juliet yang membahas kisah cinta mereka. Keduanya dilahirkan dari 2 “dunia” berbeda. Kandungan makna pertanyaan …

Read More »

Renungan 12 Okt 22: Yakobus 2: 14-26 ( Take Action )

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Yakobus 2: 14-26 ( Take Action ). Film yang baik tentunya memiliki cara pembuatan yang baik dan sesuai kaidah. Proses pembuatan film sering disebut filmmaking. Filmmaking melibatkan beberapa tahap, antara lain ide, naskah, casting, editing dan screening sebelum film dirilis secara besar-besaran. Proses filmmaking dilakukan di banyak tempat …

Read More »

Renungan 11 Okt 22: Ulangan 8: 7-18 ( Ingat Tuhan )

renungan-harian-kristen-terbaru-dan-terlengkap

Renungan Harian Ulangan 8: 7-18 ( Ingat Tuhan ). Indonesia dalam bentuk upaya berhasil memakmurkan rakyatnya. Akan tetapi, gonjang-ganjing ekonomi tetap menjadi permasalahan besar dalam masyarakat. Fenomena ini sering mendorong manusia Indonesia mengaitkan Tuhan dan berkat jasmani. Seolah-olah, kutukan Tuhan hadir jika umat tak memperolehnya. Tak heran, ajaran kemakmuran menjamur …

Read More »